
SINKRONISASI KURIKULUM BERSAMA DUDIKA

19
June 2024
SINKRONISASI KURIKULUM BERSAMA DUDIKA
Kegiatan sinkronisasi kurikulum program Rekayasa Perangkat Lunak dilakukan bersama dengan PT. Sadanara Anugerah Semesta dan komite sekolah. Hal ini dilakukan dalam rangka persiapan menghadapi Tahun Pelajaran 2024/2025 mendatang.